Big Bang Jakarta 2020


Festival Akhir Tahun yang terbesar di Jakarta akan lanjut diadakan pada Tahun 2020 - Big Bang Jakarta 2020

Sudah ga sabar merasakan serunya pesta akhir tahun? Big Bang Jakarta 2020 hadir lagi dengan keseruan baru yang ga boleh dilewatkan. Mulai dari festival belanja cuci gudang, kuliner, community gathering, hingga Big Bang Stage yang menampilkan musisi-musisi ternama! Serentak di Jakarta dan Surabaya juga lho. Jangan lupa follow @bigbangfest.id untuk info lebih lanjut.